MUHADLOROH DAN EXHEBITION




Muhadloroh dan Exhebition adalah kegiatan dari departemen pengembangan bahasa, baik bahasa arab maupun bahasa inggris yang bertujuan menumbuhkan dan menggali bakat-bakat para santri dalam bidang kebahasaan terutama. Seperti MC, Pidato, Bernyanyi, Drama, Percakapan, Dan lain-lain, yang mana kesemuanya menggunakan bahasa arab maupun inggris.

Akan tetapi untuk level kelas 1 Tsanawiyah masih dilonggarkan akan peraturan-peraturannya sehingga tidak 100% menggunakan bahasa arab dan inggris, seperti saat drama yang mana jikalau menggunakan bahasa arab atau inggris dinilai terlalu sulit bagi mereka.

Sebelum tampil, para peserta akan mendapatkan bimbingan khusus dari pengurus departemen bahasa dan juga pengurus kaamrnya. Sehingga diharapkan bisa maksimal nantinya saat tampil di depan para santri lainnya semarhalah.


0 komentar:

Posting Komentar